Innova Hitam Terjun Bebas ke Danau Toba, Tim SAR Gabungan Temukan Jasad Pangulu Ujung Mariah

    Innova Hitam Terjun Bebas ke Danau Toba, Tim SAR Gabungan Temukan Jasad Pangulu Ujung Mariah

    KARO-Tim sar gabungan berhasil menemukan jasad Pangulu (Kepala Desa) Ujung Mariah yang sebelumnya di kabarkan terjun bebas ke Danau Toba di Pantai Sukacita Kecamatan Tongging Kabupaten Karo Sumatera Utara.

    “Jasad Pangulu (Kepala Desa) Ujung Mariah Econ Haloho (53) berhasil ditemukan Tim sar gabungan dari kedalaman 15 meter di pantai Sukacita Tongging sekitar jam 19:55 Wib, ”ujar Koordinator Pos Sar Danau Toba Hisar Turnip , Rabu 31 Juli 2024

    Hisar Turnip dalam keterangan tertulisnya menyampaikan, jasad Pangulu (Kepala Desa) Ujung Mariah yang berhasil ditemukan telah diserahkan kepada pihak keluarga dan langsung dibawa ke Rumah Sakit Umum Kabanjahe menggunakan ambulance

    “Namun Tim sar gabungan masih melanjutkan pencarian korban esok hari dikarenakan belum ada kepastian jumlah korban dalam minibus tersebut, Selain itu, Tim juga terkendala untuk melakukan pencarian dan mobil yang terjun bebas karena minimnya alat penerangan, ”kata Hisar

    Hisar juga menjelaskan, sebelumnya Pangulu (Kepala Desa) Ujung Mariah dengan mengendrai mobil Innova warna Hitam BK 1542 terjun bebas ke Danau Toba di Pantai Sukacita Kecamatan Tongging Kabupaten Karo dan pencarian akan dilanjutkan besok pagi. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Gudang Ilegal di Jalan Seruwai Diduga Tempat...

    Artikel Berikutnya

    Hadiri Giat Safari Ramadhan, Wakil Bupati...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Gubernur Sumut Keluarkan SE, Bupati dan Wali Kota Diminta Pekerjaan Konstruksi Gunakan Bahan Material dari Perusahaan Berizin dan Bayar Pajak
    Amankan Gelaran Aquabike World Championship 2024 di Kota Touris Parapat, Polri dan Basarnas Kearahkan Dua Helikopter
    KSOPP Siapkan Operasi Angkutan Nataru 2024-2025 untuk Liburan Aman dan Selamat, 10 Kapal Fery Disiapakan Layani Pemudik
    Di Balik Rehabilitasi Medan Zoo, Merawat Satwa atau Membangun Masa Depan?
    Kasus Amrick Singh No Viral No Justice, Mahfud MD Diminta Selidiki Dana 20 Miliar Dari Polda Sumut
    Penemuan 22 Motor Bodong di Rumah Oknum TNI: Jaringan Pencurian Terbongkar
    Dinas PUTR Simalungun Unggah Gambar Incumbent Dimasa Cuti di TikTok, Dugaan Ketidaknetralan ASN Semakin Nyata
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Arus Balik Simanindo ke Tigaras Ramai Lancar, KMP Sumut I dan II Beroperasi Hingga Jam 21
    Farianda Putra Sinik: Sumut Beruntung Pelatihan Jurnalisme Indonesia Untuk Pertama Kali Digelar
    Diduga Terjadi Tindak Pidana Korupsi Dana Desa Pengadaan Bibit Pohon Tahun 2023, DPP Sumatera Transportasi Datangi Kejaksaan Tinggi Sumut
    Hari ke Dua, Ijeck Kuasai 3 dari 4 Special Stage di Kejurnas Sumatera Utara Rally 2024
    Regal Springs Indonesia Gelar Penyuluhan Gizi dan Pemeriksaan Kesehatan Kepada Siswa-Siswi SD Negeri 091464 Parapat Bertajuk “Gemarikan
    Naiki Kapal Pinisi, Sembilan Delegasi Negara Kunjungi Kaldera Toba dan Batu Gantung
    Posko Narkoba Polrestabes Medan di Jalan Jermal Tak Terlihat Lagi

    Ikuti Kami