Ramaikan Pekan Inovasi & Investasi Sumatera Utara ke 10, Regal Springs Indonesia Berkomitmen Dukung Iklim Investasi Kondusif

    Ramaikan Pekan Inovasi & Investasi Sumatera Utara ke 10, Regal Springs Indonesia Berkomitmen Dukung Iklim Investasi Kondusif

    SUMUT-Regal Springs Indonesia (PT Aqua Farm Nusantara) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung terciptanya iklim investasi yang kondusif di Sumatera Utara dengan berpartisipasi dalam meramaikan Pekan Inovasi dan Investasi yang ke-10

    Pekan Inovasi dan Investasi Sumatera Utara (PIISU) yang ke-10 tersebut berlangsung di Istana Maimun Medan, Sumatera Utara 15-18 Mei 2024 yang langsung di buka oleh Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Mayor Jenderal TNI (Purn), Rabu 15 Mei 2024

    Head of Legal & Corporate Affairs Regal Springs Indonesia Arum P. Handayani dalam keterangan tertulisnya menjelaskan, bahwa ini merupakan ketiga kalinya Regal Springs Indonesia mengikuti pekan Inovasi dan Investasi Sumatera Utara

    "Keikutsertaan Regal Springs Indonesia dalam acara ini merupakan salah satu upaya untuk  mendukung pemerintah dalam membangun komunikasi strategis terkait investasi dan potensi daerah, "ujar Arum P. Handayani selaku Head of Legal & Corporate Affairs Regal Springs Indonesia.

    Arum juga menambahkan, melaui partisipasi ini, Regal Springs Indonesia ingin berperan dalam membuka akses kolaborasi bersama UMKM di area operasional perusahaan, serta mengedukasi masyarakat tentang pentingnya mengkonsumsi ikan untuk mendorong peningkatan gizi, "terangnya

    Sri Rusmianawati Processing Plant Director Regal Springs Indonesia turut menambahkan, sejalan dengan misi pemerintah provinsi Sumatera Utara untuk peningkatan investasi hijau, saat ini Regal Springs Indonesia berkomitmen dalam pengembangan Gerakan Pangan Biru "Blue Food Movement"

    Kebutuhan pangan, baik lokal maupun global semakin meningkat, mendorong kami untuk terus mengembangkan potensi kami pada gerakan pangan biru, ”kata Sri Rusmianawati Processing Plant Director Regal Springs Indonesia

    Ditambahkan, Gerakan ini menekankan bagaimana perusahaan secara optimal melakukan operasional akuakultur atau budidaya perikanan secara produktif, berwawasan lingkungan dan bertanggungjawab sebagai alternatif sumber pangan berkelanjutan di masa depaan.

    Sementara Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Mayor Jenderal TNI (Purn) Hassanudin usai membuka Pekan Inovasi dan Investasi Sumatera Utara (PIISU) yang ke-10 turut mengunjungi booth Regal Springs Indonesia.

    Ia bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) juga mencicipi hidangan dari bahan ikan Tilapia. “Ikan Tilapia ini rasanya enak sekali dan tidak ada bau lumpur, ”ujar Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Mayor Jenderal TNI (Purn) Hassanudin

    Dalam acara Pekan Inovasi dan Investasi yang ke-10, Regal Springs Indonesia juga menghadirkan bermacam aktivitas dan berkolaborasi dengan berbagai pihak dantaranya diskusi kesehatan, demo masak, CSR makan tilapia bersama,

    Selain itu, juga menggelar kompetisi masak hingga eksibisi kuliner, serta kolaborasi dengan UMKM dengan menghadirkan produk unggulan berbahan dasar tilapia seperti Kerupuk Ikan Tilapia Andaliman Nagori Sibaganding dan Abon Tilapia.(rel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Zonny Waldi Daftar ke Partai Gerindra, Sukoso...

    Artikel Berikutnya

    Hadiri Giat Safari Ramadhan, Wakil Bupati...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    MPC PP Simalungun Adakan Sayembara: Warga Berhasil Videokan Ketidaknetralan Pangulu dan Gamot Dapat Hadiah Puluhan Juta
    Di Balik Rehabilitasi Medan Zoo, Merawat Satwa atau Membangun Masa Depan?
    Wakil Bupati Simalungun Hadiri Forum Konsolidasi Percepatan Penurunan Stunting Provinsi Sumatera Utara
    KSOPP Siapkan Operasi Angkutan Nataru 2024-2025 untuk Liburan Aman dan Selamat, 10 Kapal Fery Disiapakan Layani Pemudik
    Amankan Gelaran Aquabike World Championship 2024 di Kota Touris Parapat, Polri dan Basarnas Kearahkan Dua Helikopter
    Dinas PUTR Simalungun Unggah Gambar Incumbent Dimasa Cuti di TikTok, Dugaan Ketidaknetralan ASN Semakin Nyata
    Penemuan 22 Motor Bodong di Rumah Oknum TNI: Jaringan Pencurian Terbongkar
    Hari Pertama dan Kedua Penerapan Tiket Online di Penyeberangan Tigaras-Simanindo Berjalan Lancar
    Kasus Amrick Singh No Viral No Justice, Mahfud MD Diminta Selidiki Dana 20 Miliar Dari Polda Sumut
    Tiga Sungai Berpotensi Jadi Sumber Bencana, Bupati Samosir Minta Perhatian Kementerian LHK Penanganan Daerah Aliran Sungai
    Diduga Terjadi Tindak Pidana Korupsi Dana Desa Pengadaan Bibit Pohon Tahun 2023, DPP Sumatera Transportasi Datangi Kejaksaan Tinggi Sumut
    Hari ke Dua, Ijeck Kuasai 3 dari 4 Special Stage di Kejurnas Sumatera Utara Rally 2024
    Regal Springs Indonesia Gelar Penyuluhan Gizi dan Pemeriksaan Kesehatan Kepada Siswa-Siswi SD Negeri 091464 Parapat Bertajuk “Gemarikan
    Naiki Kapal Pinisi, Sembilan Delegasi Negara Kunjungi Kaldera Toba dan Batu Gantung
    Posko Narkoba Polrestabes Medan di Jalan Jermal Tak Terlihat Lagi

    Ikuti Kami